Sering kali kita lupa mengosongkan File-File sampah di Recycle Bin, sehingga banyak sekali file –filenya yang berada di Recycle Bin. Nih ada cara menghapus File yang akan dihapus secara permanen, tanpa melalui Recycle Bin. Langkah-langkahnya sebagai berikut :
1) Klik Start > Run
2) Pada Kotak Run ketikkan Regedit. Klik OK
3) Cari Folder Registry : [HKEY - CURRENT - USER] > [Software] > [Microsoft] > [Windows] > [CurrentVersion] > [Explorer]
4) Buat DWORD baru dengan nama [NukeOnDelete] dengan Nilai 1
5) Restart komputer anda
6) Jika kamu akan mengembalikannya seperti semula ubah nilai DWORD 1 dengan nilai 0.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar