Tahu adalah bahan makanan berbahan dasar sari kedelai yang digumpalkan. Umur simpan tahu tidak lebih dari 12 jam ( bisa sampai 2 - 3 hari bila disimpan didalam kulkas). Namun ada trik yang dapat dilakukan untuk memperpanjang umur simpan tahu.Yaitu :
- Pilih tahuyang berkualitas baik, ciri-cirinya adalah teksturnya padat, tidak berlendir dan berbau asam.
- Cuci bersih tahu dan rendam dengan air matang. Simpan dalam kulkas. Ganti rendaman air tahu setiap hari.
- Jenis-jenis tahu dalam kemasan dapat ditemukan disupermarket. Tahu-tahu ini dijual dalam kemasan untuk menjaga agar teksturnya yang sangat lembut agar tidak mudah hancur
Yang termasuk jenis tahu kemasan adalah
1. Tahu Cina
1. Tahu Cina
Dijual dalam kemasan persegi dan terdapat air rendaman dalam kemasannya. Tahu ini bertekstur sangat lembut dan biasa digunakan untuk oseng-oseng tahu dan tahu isi.Tahu Jepang dan tahu Korea
2. Tahu ini teksturnya sangat lembut. Hati-hati saat mengeluarkannya dari kemasan karena mudah sekali hancur. Tahu ini bisa dipakai untuk hidangan berkuah
Tidak ada komentar:
Posting Komentar